Rutan Surakarta Persembahkan Perkusi Angklung Tombo Ati di Lomba Warga Binaan Got’s Talent

    Rutan Surakarta Persembahkan Perkusi Angklung Tombo Ati di Lomba Warga Binaan Got’s Talent

    Surakarta - Masih dalam rangkaian Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-60, Rutan Kelas I Surakarta turut memeriahkan dan berpartisipasi dalam berbagai perlombaan. Selain lomba dakwah yang berhasil menduduki peringkat 5 besar nasional, Rutan Surakarta kini turut serta mengikuti Lomba Warga Binaan Got’s Talent yang diadakan oleh Direktorat Jenderal Pemasyarakatan. Selasa, 26 Maret 2024.
    Dalam Warga Binaan Got’s Talent ini Rutan Surakarta mempersembahkan pertunjukan bakat berupa  perkusi angklung dengan lagu “Tombo Ati”
    Kegiatan pembinaan perkusi angklung ini sudah lama berjalan di Rutan Kelas I Surakarta, dan rutin dilakukan setiap hari selasa sore dan sabtu pagi. 
    “Kami ingin memeriahkan dan berpartisipasi di seluruh rangkaian Hari Bhakti Pemasyarakatan yang salah satunya dengan mengirimkan permainan alat musik angklung oleh warga binaan kami, semoga dapat mendapatkan juara mewakili Jawa Tengah” ujar Kepala Rutan dalam wawancaranya.

    Kevin Guntur

    Kevin Guntur

    Artikel Sebelumnya

    Hari ke-7 WBP Rutan Surakarta Masih Semangat...

    Artikel Berikutnya

    Safari Ramadhan, Kakanwil Jateng Tarawih...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Dalam Silaturahmi Kamtibmas, Irjen Pol Ahmad Luthfi Mendapat Ucapan Terima Kasih dan Harapan dari Ketua MUI Provinsi Jateng
    Tony Rosyid: Ikut Pilgub Jakarta, Anies Disambut Antusias Para Pendukungnya
    Bakamla RI Persiapkan Patroli Terkoordinasi "Operasi Gannet-8"
    Agar Berjalan Dengan Lancar Dan Tertib, Babinsa Koramil 1710-02/Timika Pantau Dan Monitoring Kegiatan Pasar Murah

    Ikuti Kami